No Resi Tidak Di Publikasi
1 Juni 2015Ada beberapa pertanyaan yang kadang kami terima dari calon pelanggan kami, kenapa kami tidak menampilkan / upload no resi dari buyer kami. Wajar jika ada yang menanyakan hal tersebut karena ke hati-hatian dalam berbelanja di toko online.
Jawabanya karena kami juga hati-hati agar no resi yang kita upload tidak di salah gunakan oleh pihak lain, No resi akan langsung kami SMS ke buyer setelah kami menerima resi dari JNE atau Wahana.
Jika ingin melihat bukti kirim kami, silahkan cek di fanpages kami : popyedutoys.
Terima kasih.
Admin
Baca juga
27 September 2015
Keterlambatan Pengiriman ke Pekanbaru
Keterlambatan Pengiriman ke Pekanbaru
Untuk pengiriman ke Pekanbaru - Riau ada keterlambatan
1 Maret 2015
Pengiriman International
Pengiriman International
Kami menerima pembelian dan pengiriman international ke luar negeri